PRODUK ANDALAN MKD UNTUK TANAMAN CABAI, KENTANG, PADI, DAN SEMANGKA
Hai Mitra Petani!
Segera lakukan pencegahan gagal panen akibat hama pada tanaman dengan Klopindo. Klopindo terbukti ampuh mengendalikan hama pada tanaman cabai, kentang, padi, dan semangka. Memiliki bahan aktif imidakloprid 10% yang dapat memberikan perlindungan efektif terhadap hama yang sulit ditangani, seperti: kutu daun, kutu kebul, thrips, dan lainnya.
Terus percayakan produk-produk MKD sebagai solusi ampuh untuk mengatasi dan mengendalikan Organisme Pengganggu Tanaman ya, Mitra Petani!
#MitraKreasidharma #MitraSejatiParaPetani #MKD